Senin, 31 Oktober 2022 8:35:57 WIB
CMG Promosi Semangat Kongres Nasional Ke-20 PKT di Negara-negara Asia
International
CRI
Tangkapan layar kegiatan promosi CMG dengan negara-negara Asia dan Turki [foto: CRI]
BEIJING, Radio Bharata Online - China Media Group (CMG) berturut-turut menyelenggarakan kegiatan promosi Semangat Kongres Nasional Ke-20 Partai Komunis Tiongkok (PKT) di negara-negara Asia termasuk Turki, Laos, Filipina dan Nepal. Para peserta melakukan pertukaran mendalam dengan berkisar pada topik-topik ‘Modernisasi Ala Tiongkok’ ‘Sabuk dan Jalan’ dan ‘Perjalanan Baru Tiongkok dengan Masa Depan Dunia’.
Dalam Forum yang diselenggarakan secara luring oleh CMG dengan Kedubes Tiongkok untuk Turki dan Wadah Pemikir Turki pada 26 Oktober lalu, Diplomat senior Turki Hakan Okcal menyatakan, di bawah pimpinan PKT, sekitar 100 juta penduduk miskin di pedesaan terlepas dari kemiskinan, taraf kehidupan rakyat terus meningkat. Tiongkok memberikan kontribusi penting demi memelihara perdamaian dan kestabilan dunia dan mendorong perkembangan ekonomi dunia.
Wartawan senior Turki Mehmet Ali Guller berpendapat, melalui Kongres Nasional Ke-20 PKT, dia dapat memahami lebih mendalam, makna demokrasi rakyat dalam seluruh proses Tiongkok.
Dalam Forum CMG dengan pemerintah lokal Laos, pejabat senior Luangphabang, SuKanh Bounyong menghargai prestasi yang dicapai Tiongkok selama 10 tahun ini. Dia menyatakan, Inisiatif Sabuk dan Jalan mendatangkan peluang besar kepada Laos. Jalur Kereta Api Tiongkok-Laos mendatangkan banyak manfaat kepada rakyat Laos, ini mencerminkan semangat komunitas senasib sepenanggungan Laos-Tiongkok.
Dalam seminar virtual CMG dengan wadah pemikir dan media Filipina pada 24 Oktober, pencipta Wadah Pemikir Studi Strategi Filipina-BRICS, Herman Laurel menyatakan, laporan Kongres Nasional Ke-20 PKT memberikan penguraian penting atas banyak topik antara lain ‘melangkah ke perjalanan baru untuk mewujudkan target seratus tahun kedua’ ‘modernisasi ala TIongkok’ ‘berpegang teguh pada reformasi dan keterbukaan’, telah menanggapi keprihatinan masyarakat internasional kepada perkembangan Tiongkok pada masa mendatang. Perkembangan Tiongkok akan mendatangkan lebih banyak kepastian, kestabilan dan energi positif kepada dunia masa kini.
Seri kegiatan promosi Semangat Kongres Nasional Ke-20 PKT telah dilaporkan oleh ratusan media di negara-negara Asia.
Komentar
Berita Lainnya
Politisi Jerman Kritik Parlemen Eropa karena Tetap Operasikan Dua Kompleksnya di Tengah Krisis Energi International
Jumat, 7 Oktober 2022 8:37:55 WIB
Patung Kepala Naga dari Batu Pasir Berusia Ratusan Tahun Ditemukan di Taman Angkor Kamboja International
Jumat, 7 Oktober 2022 16:2:20 WIB
Tiga Ekonom Internasional Raih Hadiah Nobel Ekonomi 2022 International
Selasa, 11 Oktober 2022 12:41:19 WIB
Peng Liyuan serukan upaya global untuk meningkatkan pendidikan bagi anak perempuan International
Rabu, 12 Oktober 2022 8:34:27 WIB
Sekjen PBB Serukan Cakupan Sistem Peringatan Dini Universal untuk Bencana Iklim International
Sabtu, 15 Oktober 2022 8:59:46 WIB
Jokowi Puji Kepemimpinan Xi Jinping: Dekat dengan Rakyat, Memahami Betul Masalah yang Dihadapi Rakyat International
Senin, 17 Oktober 2022 13:29:21 WIB
Forum Pangan Dunia ke-2 Dibuka di Roma International
Selasa, 18 Oktober 2022 23:8:41 WIB
Australia Janji Pasok Senjata Buat Indonesia International
Jumat, 21 Oktober 2022 9:11:43 WIB
AS Pertimbangkan Produksi Senjata Bersama Taiwan International
Sabtu, 22 Oktober 2022 9:6:52 WIB
Pemimpin Sayap Kanan Giorgia Meloni Jadi PM Wanita Pertama Italia International
Sabtu, 22 Oktober 2022 11:57:58 WIB
Krisis Di Inggris Membuat Jutaan Warga Sengaja Tidak Makan Biar Hemat International
Minggu, 23 Oktober 2022 7:54:8 WIB
Gunung Kilimanjaro di Tanzania Dilanda Kebakaran International
Minggu, 23 Oktober 2022 15:24:53 WIB
Para Pemimpin Negara Ucapkan Selamat atas Terpilihnya Kembali Xi Jinping International
Senin, 24 Oktober 2022 11:47:39 WIB
Menlu ASEAN Akan Gelar Pertemuan Khusus di Indonesia Bahas Myanmar International
Senin, 24 Oktober 2022 16:57:17 WIB
Konser di Myanmar Berubah Menjadi Horor Saat Serangan Udara Militer Tewaskan Sedikitnya 60 Orang International
Selasa, 25 Oktober 2022 10:2:29 WIB