Selasa, 3 Januari 2023 20:58:42 WIB
Investasi aset tetap kereta api nasional Tiongkok sepanjang 2022 mencapai 710
Tiongkok
CRI

Ilustrasi Investasi aset tetap kereta api nasional Tiongkok sepanjang 2022 mencapai 710,9 miliar Yuan RMB. /(Xinhua/Cao Yiming)
Menurut informasi dari China Railway Group Limited, investasi aset tetap kereta api nasional Tiongkok sepanjang 2022 mencapai 710,9 miliar Yuan RMB, rute yang baru dibangun mencapai 4.100 kilometer, termasuk 2.082 km jalur kereta api cepat. Pembangunan kereta cepat Sichuan-Tibet mencapai kemajuan lebih lanjut, pembangunan proyek kereta dari 102 proyek penting yang tercantum dalam Repelita ke-14 dan Garis Besar Target Jangka Panjang Tahun 2035 telah didorong maju dengan lancar. Hingga akhir tahun 2022, panjang lintasan jalur kereta api di seluruh Tiongkok mencapai 155 ribu kilometer, termasuk panjang keseluruhan kereta cepat sepanjang 42 ribu kilometer.
Pewarta : CRI
Komentar
Berita Lainnya
Produsen kereta api Tiongkok, CRRC Changke Co., Ltd. membuat generasi baru kereta antarkota hibrida di Tiongkok pada Minggu (2/10). Tiongkok
Selasa, 4 Oktober 2022 14:26:6 WIB

Wakil Duta Besar Tiongkok untuk PBB Geng Shuang pada hari Jumat 30 September lalu mengatakan Tiongkok
Selasa, 4 Oktober 2022 14:48:4 WIB

Petani di wilayah Changfeng Tiongkok
Selasa, 4 Oktober 2022 14:51:7 WIB

Pembalap Formula 1 asal Tiongkok Tiongkok
Selasa, 4 Oktober 2022 15:19:35 WIB

Tiongkok mendesak AS untuk mengakhiri kekerasan polisi terhadap orang kulit hitam Amerika selama sesi PBB Tiongkok
Selasa, 4 Oktober 2022 16:45:29 WIB

Pemasangan Atap Beton Pertama Terowongan Jalan Raya Terpanjang di Provinsi Jiangsu Tiongkok Telah dimulai Tiongkok
Selasa, 4 Oktober 2022 17:25:54 WIB

Tiongkok ingin mengoptimalkan struktur ekonomi negara Tiongkok
Selasa, 4 Oktober 2022 17:30:30 WIB
