Senin, 15 Maret 2021 5:37:7 WIB
Tiongkok Umumkan Status "Siaga Kuning\" Akibat Badai Pasir
Teknologi
Adelia Astari
Badai Pasir di Beijing - Image from Liputan6
Administrasi Meteorologi Tiongkok mengumumkan peringatan "lampu kuning" ke ibu kota Beijing. Ini terjadi akibat badai pasir yang menyebar di kota itu, Senin (15/3/2021).
Otoritas itu menyebut badai pasir telah menyebar dari Mongolia Dalam ke provinsi Gansu, Shanxi dan Hebei, yang mengelilingi Beijing. Ini akibat angin kencang bertiup dari wilayah Inner Mongolia dan bagian lain barat laut Tiongkok.
Beijing biasanya memang menghadapi badai pasir pada bulan Maret dan April. Ini sebagai akibat dari kedekatan posisi kota dengan gurun besar Gobi serta akibat penggundulan hutan di seluruh Tiongkok bagian utara.
Selain itu Beijing dan wilayah sekitarnya telah menderita tingkat polusi yang relatif tinggi dalam beberapa pekan terakhir. Beijing juga diselimuti kabut asap selama pembukaan parlemen pada 5 Maret lalu.
Mengingat kondisi aktual cuaca berpasir saat ini, Komisi Pendidikan Kota Beijing merekomendasikan agar semua komisi pendidikan distrik, sekolah yang berafiliasi langsung, sekolah menengah kejuruan, dan lembaga pendidikan di luar kampus menangguhkan kegiatan di luar ruangan dan mengambil perlindungan kesehatan yang baik. (*)
Komentar
Berita Lainnya
“Memperkuat Pemulihan Ekonomi Regional di Tengah COVID-19†Teknologi
Selasa, 3 November 2020 9:42:13 WIB
Prioritas Agenda Kerja Sama Tiongkok-ASEAN Teknologi
Selasa, 3 November 2020 9:58:24 WIB
CMG Siap Beritakan CIIE ke-3 Teknologi
Rabu, 4 November 2020 1:22:22 WIB
Jalur Kereta Cepat Lintas Laut Pertama di Tiongkok Teknologi
Rabu, 4 November 2020 2:36:52 WIB
Tiongkok Tegas Menentang Terorisme dan Kejahatan Kekerasan Dalam Bentuk Apa Pun Teknologi
Kamis, 5 November 2020 0:59:28 WIB
Han Zheng Hadiri Upacara Pembukaan CIIE Ke-3 Teknologi
Jumat, 6 November 2020 1:14:28 WIB
Roket Tiongkok Long March-6 Bawa 13 Satelit Sekaligus Sukses Meluncur ke Orbit Teknologi
Jumat, 6 November 2020 19:42:36 WIB
Agregat Ekonomi Shanghai Naik ke Urutan Keenam Dunia Teknologi
Sabtu, 7 November 2020 0:45:28 WIB
Metamorfosis Wuhan dari Pusat Corona menjadi Primadona Wisata Teknologi
Sabtu, 7 November 2020 0:51:48 WIB
Alibaba Cloud Bukukan Pendapatan Rp32 Triliun pada Kuartal Ketiga 2020 Teknologi
Minggu, 8 November 2020 20:0:28 WIB
Tiongkok Gelar Harbolnas Terbesar di Dunia Teknologi
Selasa, 10 November 2020 19:55:39 WIB
Peminat Bahasa Jawa di China membeludak, kelas dibatasi Teknologi
Rabu, 11 November 2020 20:50:24 WIB
Biro Pos Nasional: Jumlah Kiriman Paket via Jasa Kurir Hari Belanja “11.11†Cetak Rekor Baru Teknologi
Rabu, 11 November 2020 22:3:29 WIB
100 Pebisnis Asing Pelajari Proposal Five-year Plan ke-14 China Teknologi
Kamis, 12 November 2020 21:8:43 WIB