Senin, 18 Desember 2023 13:22:14 WIB
Tiongkok Kucurkan Dana Besar untuk Kembangkan Opera Tradisional Tiongkok
Sosial Budaya
Eko Satrio Wibowo
Seniman melakukan pertunjukan drama bayangan (CMG)
Chengdu, Radio Bharata Online - Tiongkok telah mencurahkan upaya dan dana yang signifikan untuk menopang pertunjukan opera tradisional Tiongkok selama beberapa tahun terakhir, dalam upaya untuk mempromosikan warisan dan revitalisasi seni tradisional.
Menurut Kementerian Kebudayaan dan Pariwisata Tiongkok, pemerintah pusat telah menginvestasikan dan akan terus menginvestasikan 113,5 juta yuan (sekitar 247 miliar rupiah) setiap tahun untuk mendukung 227 jenis opera Tiongkok dalam melaksanakan pertunjukan untuk kepentingan publik dan amal selama periode Rencana Lima Tahun ke-14 (2021-2025).
Langkah ini bertujuan untuk mendorong pengembangan budaya tradisional, meneruskan karya klasik, dan mempromosikan konservasi drama yang hampir punah, dengan proporsi pertunjukan karya klasik tradisional tidak kurang dari 80 persen.
Pada akhir tahun 2023, Tiongkok telah menginvestasikan total 340,5 juta yuan (sekitar 740 miliar rupiah) di sektor ini.
Menurut Kementerian Kebudayaan dan Pariwisata Tiongkok, Festival Seni Opera Peking Tiongkok ke-10 dibuka pada hari Jum'at (15/12) lalu dan akan berlangsung hingga 21 Januari 2024 di Chengdu, ibu kota Provinsi Sichuan, barat daya Tiongkok.
Sejak tahun 1995, Festival Seni Opera Peking Tiongkok telah diselenggarakan sebanyak sembilan kali. Festival ini menawarkan sebuah platform untuk menampilkan dan mempromosikan seniman Opera Peking serta mempopulerkan bentuk seni kuno di kalangan penonton, terutama generasi muda.
Komentar
Berita Lainnya
Impian Ren Zhe menggabungkan budaya melalui karyanya Sosial Budaya
Selasa, 4 Oktober 2022 17:3:36 WIB
TING BAATAR Delegasi yang mengabdikan diri untuk membantu orang Sosial Budaya
Rabu, 5 Oktober 2022 17:36:8 WIB
Kanal Besar Menyaksikan Perubahan Hangzhou dari Pusat Industri Menjadi Permata Budaya Sosial Budaya
Rabu, 5 Oktober 2022 20:44:15 WIB
Demam Bersepeda Perkotaan Mencerminkan Pembangunan Yang direncanakan, Beralih ke Gaya Hidup Hijau Sosial Budaya
Rabu, 5 Oktober 2022 21:3:58 WIB
Bali memperingati Maulid Nabi 1444 H dengan menampilkan Tari Rodat Sosial Budaya
Sabtu, 8 Oktober 2022 13:18:8 WIB
Pelestarian Lingkungan Sungai Yangtze Sosial Budaya
Sabtu, 8 Oktober 2022 16:4:14 WIB
Meningkatnya Populasi panda penangkaran global Sosial Budaya
Rabu, 12 Oktober 2022 22:28:3 WIB
80 Persen kapas di Petik oleh Mesin Pemanen di Xinjiang Sosial Budaya
Rabu, 12 Oktober 2022 22:32:41 WIB
Musik Tradisional di Kota Es Harbin Daya Tarik Wisata Global Sosial Budaya
Selasa, 18 Oktober 2022 22:53:38 WIB
Transformasi Bekas Kompleks Industri di Liaoning Menjadi Taman Budaya Sosial Budaya
Rabu, 19 Oktober 2022 10:28:48 WIB
Hong Kong Freespace Jazz Fest hadir kembali, menampilkan Jill Vidal, Eugene Pao dan Ted Lo Sosial Budaya
Senin, 24 Oktober 2022 18:0:34 WIB
Perlindungan Digital Pada Situs Gua Berusia 1600 tahun Di Kota Zhangye Sosial Budaya
Jumat, 28 Oktober 2022 12:8:17 WIB
Situs Warisan Budaya, Memperkokoh Kepercayaan Bangsa Sosial Budaya
Minggu, 30 Oktober 2022 8:21:51 WIB
Hari Kota Sedunia dirayakan di Shanghai Sosial Budaya
Minggu, 30 Oktober 2022 15:32:5 WIB
Wang Yaping: Impian Terbesarku adalah Kembali Terbang ke Luar Angkasa Sosial Budaya
Jumat, 4 November 2022 18:6:41 WIB