Senin, 16 September 2024 14:36:0 WIB
Acara Perayaan HUT Ke-75 Berdirinya RRT “Written In The Sky : My China Story” Digelar Di Berlin Jerman
Sosial Budaya
Endro
Wakil Menteri Publisitas Komite Sentral Partai Komunis Tiongkok selaku Presiden China Media Group (CMG) Shen Haixiong menyampaikan pidato virtual. FOTO: CRI
BERLIN, Radio Bharata Online - Acara perayaan HUT ke-75 berdirinya Republik Rakyat Tiongkok digelar di Berlin pada Hari Sabtu (14/9) di Berlin.
Wakil Menteri Publisitas Komite Sentral PKT, selaku Presiden China Media Group (CMG) Shen Haixiong, menyampaikan pidato virtual.
Acara tersebut dihadiri oleh lebih dari 200 tamu, antara lain Duta Besar Tiongkok untuk Jerman Deng Hongbo, Wakil Direktur Pusat Pertukaran dan Kerja Sama Bahasa Tiongkok dan Asing dari Kementerian Pendidikan Tiongkok, Hu Zhiping, Asosiasi Paduan Suara Burg Jerman Herr Olaf Millmann, dan banyak lagi.
Shen Haixiong mengatakan, dalam rangka peringatan 75 tahun berdirinya Republik Rakyat Tiongkok, CMG meluncurkan acara pengumpulan cerita " Written in the sky : My China Story” atau “Kisah Saya tentang Tiongkok".
Kata-kata yang berbeda dalam menyampaikan emosi yang sama, telah mewakili pengitegerasian mendalam, perasaan dan budaya antar berbagai negara, sekaligus mengandung kerinduan mendalam rakyat berbagai negara, akan perdamaian dan keindahan.
Tema ini juga mengumpulkan kekuatan persahabatan rakyat yang melintasi batas negara, bahkan ruang dan waktu.
Menurut Shen, CMG akan menjadikannya sebagai misi untuk memperkuat pergaulan antar masyarakat internasional, mempromosikan dialog antar peradaban global, dan memperdalam pertukaran antar rakyat, dan bergandengan tangan dan maju bersama, untuk mendorong pembangunan komunitas senasib sepenanggungan umat manusia. (CRI)
Komentar
Berita Lainnya
Impian Ren Zhe menggabungkan budaya melalui karyanya Sosial Budaya
Selasa, 4 Oktober 2022 17:3:36 WIB
TING BAATAR Delegasi yang mengabdikan diri untuk membantu orang Sosial Budaya
Rabu, 5 Oktober 2022 17:36:8 WIB
Kanal Besar Menyaksikan Perubahan Hangzhou dari Pusat Industri Menjadi Permata Budaya Sosial Budaya
Rabu, 5 Oktober 2022 20:44:15 WIB
Demam Bersepeda Perkotaan Mencerminkan Pembangunan Yang direncanakan, Beralih ke Gaya Hidup Hijau Sosial Budaya
Rabu, 5 Oktober 2022 21:3:58 WIB
Bali memperingati Maulid Nabi 1444 H dengan menampilkan Tari Rodat Sosial Budaya
Sabtu, 8 Oktober 2022 13:18:8 WIB
Pelestarian Lingkungan Sungai Yangtze Sosial Budaya
Sabtu, 8 Oktober 2022 16:4:14 WIB
Meningkatnya Populasi panda penangkaran global Sosial Budaya
Rabu, 12 Oktober 2022 22:28:3 WIB
80 Persen kapas di Petik oleh Mesin Pemanen di Xinjiang Sosial Budaya
Rabu, 12 Oktober 2022 22:32:41 WIB
Musik Tradisional di Kota Es Harbin Daya Tarik Wisata Global Sosial Budaya
Selasa, 18 Oktober 2022 22:53:38 WIB
Transformasi Bekas Kompleks Industri di Liaoning Menjadi Taman Budaya Sosial Budaya
Rabu, 19 Oktober 2022 10:28:48 WIB
Hong Kong Freespace Jazz Fest hadir kembali, menampilkan Jill Vidal, Eugene Pao dan Ted Lo Sosial Budaya
Senin, 24 Oktober 2022 18:0:34 WIB
Perlindungan Digital Pada Situs Gua Berusia 1600 tahun Di Kota Zhangye Sosial Budaya
Jumat, 28 Oktober 2022 12:8:17 WIB
Situs Warisan Budaya, Memperkokoh Kepercayaan Bangsa Sosial Budaya
Minggu, 30 Oktober 2022 8:21:51 WIB
Hari Kota Sedunia dirayakan di Shanghai Sosial Budaya
Minggu, 30 Oktober 2022 15:32:5 WIB
Wang Yaping: Impian Terbesarku adalah Kembali Terbang ke Luar Angkasa Sosial Budaya
Jumat, 4 November 2022 18:6:41 WIB