Senin, 31 Januari 2022 7:39:46 WIB
Persiapan Meriahnya Beijing Jelang Tahun Baru Imlek dan Olimpiade Musim Dingin
Tiongkok
Angga Mardiansyah
Suasana di malam hari - Image from Huanqiunet
Suasana meriah di kota Beijing sangat terasa dengan dimulainya Olimpiade Beijing 2022 dan bertepatan dengan perayaan Tahun Baru Imek 2022.
Dilansir dari 北京日报 pada Senin (31/01/22), tata letak lanskap perkotaan Olimpiade Beijing 2022 semuanya telah disiapkan. Salah satunya adalah hiasan bunga di lapangan Tiananmen yang memadukan suasana Olimpiade Beijing 2022 dan Tahun Baru Imlek.
Tidak hanya berfokus pada Tahun Baru Imlek yang makmur dan meriah, tetapi juga mencerminkan suasana indah Olimpiade Musim Dingin serta menarik sekelompok orang yang datang untuk berfoto.
Unsur-unsur Olimpiade Beijing didekorasi dengan menggabungkan suasana olahraga es dan salju Olimpiade Bejing. Mempersembahkan budaya tradisional Tiongkok.
Berbagai elemen seperti siluet, maskot zodiak di taman kota, dan tanaman seperti cemara biru-merah muda, bola cypress, dan boxwood berdaun besar digunakan untuk memperkaya warna. Konsep hamparan taman bunga memberi kesan Olimpiade Musim Dingin Beijing dengan suasana Tahun Baru Imlek berkarakter asri..
Jalan-jalan di Beijing penuh warna serta toleransi dan harmoni budaya Tiongkok. Kota Beijing memiliki tampilan baru sambut pengunjung dari seluruh dunia. (*)
Suasana di siang hari - Image from Huanqiunet
Lentera berbentuk tahun Macan - Image from Huanqiunet
Wisatawan saat bermain - Image from Huanqiunet
Komentar
Berita Lainnya
Xi Jinping: Biar Semua Orang Lansia Mempunyai Kehidupan Masa Tua Yang Berbahagia Tiongkok
Selasa, 4 Oktober 2022 14:14:40 WIB

Hasil Studi Ilmuwan Tiongkok, Minum Teh Setiap Hari Turunkan Risiko Diabetes Tiongkok
Selasa, 4 Oktober 2022 14:21:52 WIB

Tiongkok Produksi Kereta Api Hibrid yang BebasPolusi Tiongkok
Selasa, 4 Oktober 2022 14:26:6 WIB

Tiongkok Perkirakan Jual 68,5 Juta Tiket Kereta Selama Libur Hari Nasional Tiongkok
Selasa, 4 Oktober 2022 14:42:10 WIB

Tiongkok: Perlu Bersama Lindungi Fasilitas Infrastruktur Lintas Negara Tiongkok
Selasa, 4 Oktober 2022 14:48:4 WIB

Padi Hemat Air Bantu Petani Panen Melimpah di Tengah Kekeringan Tiongkok
Selasa, 4 Oktober 2022 14:51:7 WIB

Lanjutkan Balapan di Musim 2023, Zhou Guanyu Ingin Bawa Semangat dan Budaya Tiongkok Tiongkok
Selasa, 4 Oktober 2022 15:19:35 WIB

Tiongkok Larang Rokok Elektrik Rasa Buah dalam Peningkatan Regulasi Tiongkok
Selasa, 4 Oktober 2022 16:14:12 WIB

Tiongkok mendesak AS untuk mengakhiri kekerasan polisi terhadap orang kulit hitam Amerika selama sesi PBB Tiongkok
Selasa, 4 Oktober 2022 16:45:29 WIB

Setengah komunitas pedesaan di Tiongkok tercakup layanan perawatan lansia Tiongkok
Selasa, 4 Oktober 2022 16:49:6 WIB

Guangzhou: Gerbang maritim Tiongkok ke dunia sejak zaman kuno Tiongkok
Selasa, 4 Oktober 2022 17:10:22 WIB

Tiongkok kalahkan Slovenia dan AS di Kejuaraan Tenis Meja Beregu Dunia Tiongkok
Selasa, 4 Oktober 2022 17:20:34 WIB

Pemasangan Atap Beton Pertama Terowongan Jalan Raya Terpanjang di Provinsi Jiangsu Tiongkok Telah dimulai Tiongkok
Selasa, 4 Oktober 2022 17:25:54 WIB

Tiongkok ingin mengoptimalkan struktur ekonomi negara Tiongkok
Selasa, 4 Oktober 2022 17:30:30 WIB

Sinopec Tiongkok ingin hapus daftar ADS dari London Stock Exchange Tiongkok
Selasa, 4 Oktober 2022 17:50:46 WIB
