Selasa, 25 Februari 2025 11:48:37 WIB

Pendapatan Box Office Film Festival Musim Semi 2025 Capai 20 Miliar Yuan
Ekonomi

Eko Satrio Wibowo

banner

Tangkapan layar data dari platform tiket Tiongkok Maoyan (CMG)

Beijing, Radio Bharata Online - Perilisan film Festival Musim Semi 2025 telah mencapai tonggak sejarah, dengan total pendapatan box office (termasuk pra-penjualan) melampaui 20 miliar yuan (sekitar 44,9 triliun rupiah) hingga Senin (24/2) pukul 18:00.

Film animasi terlaris "Ne Zha 2" telah meraup lebih dari 13,6 miliar yuan (sekitar 30,6 triliun rupiah) secara total.

Film ini merupakan film Tiongkok pertama yang melampaui 1 miliar dolar AS (sekitar 2,2 triliun rupiah) di satu pasar dan film non-Hollywood pertama yang masuk dalam klub film bernilai miliaran dolar.

"Ne Zha 2" menjadi film animasi terlaris sepanjang masa secara global pada 18 Februari 2024.

Komentar

Berita Lainnya

Krisis Ekonomi 1997 Kembali Bayangi Asia Ekonomi

Kamis, 6 Oktober 2022 13:29:54 WIB

banner