Senin, 20 Desember 2021 3:30:51 WIB
Tiongkok Bangun Kapal Pesiar Pertama di Laut Shanghai
Teknologi
Agsan
Pekerja dari China State Shipbuilding Corp, ( CSSC ), [Foto/CHINA DAILY]- Image from cds.chinadaily.com.cn
Shanghai, Bolong.id - Kapal pesiar buatan Tiongkok pertama melakukan pengapungan pada hari Jumat di galangan kapal di Shanghai Waigaoqiao Shipbuilding. Sebuah langkah penting dalam pembangunan kapal pesiar sebelum pengirimannya pada September 2023.
Dilansir dari 浦东å‘布 pada Jumat (17/12/2021) hingga saat ini, kapal tersebut telah menyelesaikan sekitar 55 persen dari total beban kerja konstruksinya.
Total konstruksi menggunakan sekitar 12.260 ton baja. Dibangun oleh China State Shipbuilding Corp, pembangunan kapal pesiar merupakan proyek rekayasa sistematik raksasa yang terdiri dari 136 sistem. Terdapat lebih dari 20.000 set peralatan, 25 juta komponen dan suku cadang, 4.200 kilometer kabel, 350 kilometer jaringan pipa, 450 kilometer pipa udara, serta lebih dari 500 pemasok global.
Mengingat struktur khusus, pengerjaan yang kompleks, kesulitan dalam konstruksi, dan persyaratan ketat untuk kolaborasi rantai pasokan global. Membangun kapal pesiar merupakan tantangan yang belum pernah terjadi sebelumnya bagi industri pembuatan kapal Tiongkok.(*)
https://bolong.id/im/1221/china-bangun-kapal-pesiar-pertama-di-laut-shanghai
Komentar
Berita Lainnya
“Memperkuat Pemulihan Ekonomi Regional di Tengah COVID-19†Teknologi
Selasa, 3 November 2020 9:42:13 WIB
Prioritas Agenda Kerja Sama Tiongkok-ASEAN Teknologi
Selasa, 3 November 2020 9:58:24 WIB
CMG Siap Beritakan CIIE ke-3 Teknologi
Rabu, 4 November 2020 1:22:22 WIB
Jalur Kereta Cepat Lintas Laut Pertama di Tiongkok Teknologi
Rabu, 4 November 2020 2:36:52 WIB
Tiongkok Tegas Menentang Terorisme dan Kejahatan Kekerasan Dalam Bentuk Apa Pun Teknologi
Kamis, 5 November 2020 0:59:28 WIB
Han Zheng Hadiri Upacara Pembukaan CIIE Ke-3 Teknologi
Jumat, 6 November 2020 1:14:28 WIB
Roket Tiongkok Long March-6 Bawa 13 Satelit Sekaligus Sukses Meluncur ke Orbit Teknologi
Jumat, 6 November 2020 19:42:36 WIB
Agregat Ekonomi Shanghai Naik ke Urutan Keenam Dunia Teknologi
Sabtu, 7 November 2020 0:45:28 WIB
Metamorfosis Wuhan dari Pusat Corona menjadi Primadona Wisata Teknologi
Sabtu, 7 November 2020 0:51:48 WIB
Alibaba Cloud Bukukan Pendapatan Rp32 Triliun pada Kuartal Ketiga 2020 Teknologi
Minggu, 8 November 2020 20:0:28 WIB
Tiongkok Gelar Harbolnas Terbesar di Dunia Teknologi
Selasa, 10 November 2020 19:55:39 WIB
Peminat Bahasa Jawa di China membeludak, kelas dibatasi Teknologi
Rabu, 11 November 2020 20:50:24 WIB
Biro Pos Nasional: Jumlah Kiriman Paket via Jasa Kurir Hari Belanja “11.11†Cetak Rekor Baru Teknologi
Rabu, 11 November 2020 22:3:29 WIB
100 Pebisnis Asing Pelajari Proposal Five-year Plan ke-14 China Teknologi
Kamis, 12 November 2020 21:8:43 WIB