Minggu, 16 April 2023 19:59:19 WIB

agi Zhang
Olahraga

AP Wira

banner

Zhilei Zhang sukses mengatasi Joe Joyce usai menang TKO di ronde keenam

LONDON, Radio Bharata Online  - Zhilei Zhang sukses mengatasi Joe Joyce usai menang TKO di ronde keenam pada pertarungan perebutan sabuk juara kelas berat interim WBO di Copper Box Arena, Minggu (16/4) Ini merupakan kekalahan pertama yang dialami petinju asal Inggris. Zhang yang tampil agresif di pertarungan ini, tidak memberikan kesempatan Joyce mengeluarkan pukulannya.

Bagi Zhang , ini merupakan kemenangan pertamanya di tahun ini usai ia dikalahkan Filip Hrgovic pada Agustus 2022 dalam pertarungan perebutan gelar IBF. 
Usai pertarungan Zhang mengatakan meskipun dirinya sudah berusia 39 tahun, dengan disiplin, dan  berlatih keras dirinya mampu mengejar gelar.

sumber : Sindonews

Komentar

Berita Lainnya

Tragedi di Stadion Kanjuruhan Olahraga

Kamis, 6 Oktober 2022 13:20:57 WIB

banner
Ketua Umum PSSI Olahraga

Kamis, 13 Oktober 2022 16:9:38 WIB

banner
Penyerang Real Madrid asal Prancis Olahraga

Selasa, 18 Oktober 2022 10:58:58 WIB

banner